You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Djarot Ajak Pensiunan PNS Pemprov DKI Terus Mengabdi Untuk Negara
.
photo Reza Hapiz - Beritajakarta.id

Djarot Minta Pensiunan PNS Tetap Aktif

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat mengajak para pensiunan Pegawai Negeri Sipil (PNS) Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta aktif membantu proyek transportasi.

‎Saya harap pengabdian bagi negara harus terus dijalankan

Sejumlah PNS yang tergabung dalam panguyuban werdatama jaya (PWJ), dapat berkontribusi memberikan pendapat. Salah satunya pendapat tentang proyek transportasi massal seperti Mass Rapid‎ Transit (MRT) juga Light Rail Transit (LRT) di Jakarta.

"Kita boleh pensiun sebagai PNS. Tapi selama hayat masih dikandung badan, ‎saya harap pengabdian bagi negara harus terus dijalankan," kata Djarot saat menutup Musprov ke V PWJ di Jakarta Selatan, Rabu (20/1).

Draf RUU Larangan Minuman Beralkohol Kacau

Djarot juga mengharapkan agar pensiunan tetap berkontribusi memberikan masukan di sejumlah proyek yang ada di Indonesia.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4261 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1819 personFakhrizal Fakhri
  3. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1602 personFakhrizal Fakhri
  4. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1594 personAnita Karyati
  5. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1566 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik